Posts made in January, 2025

Tips Meningkatkan Penjualan lewat Presentasi Virtual

Posted by on Jan 31, 2025 in Articles | 0 comments

Tips Meningkatkan Penjualan lewat Presentasi Virtual

Public Speaking | “It’s time to go where your buyers live: online. If you pride yourself on being where your buyers are, why aren’t you online yet?” – Jamie Shanks Terjadinya transaksi jual-beli banyak bergantung pada kepercayaan dan hubungan baik. Faktor hubungan ini tidak dapat dengan mudah...

Read More

Prinsip Menjadi Pembicara | Speak with Confidence

Posted by on Jan 30, 2025 in Articles | 0 comments

Prinsip-prinsip menjadi pembicara yang percaya diri: Public speaking dekat dengan suasana yang gembira. Public speaking seharusnya jangan dijadikan sebuah beban. Sudah seharusnya Anda menikmati kesempatan berbicara dengan suasana fun agar tidak mudah bosan. Tidak dilarang untuk serius dan fokus, namun jangan suasana hatipun juga dibawa serius. Just...

Read More

Kapan Saja Metode Bercerita digunakan?

Posted by on Jan 29, 2025 in Articles | 0 comments

Kapan Saja Metode Bercerita digunakan?

Public Speaking | “Marketing is no longer about the stuff you make, but about the stories you tell.” -Seth Godin Cerita adalah bagaimana manusia memaknai dunia. Cerita lebih melekat pada pendengar daripada fakta. Ketika audiens mendengar sebuah cerita, maka bukan hanya pikiran tapi juga emosi ikut terlibat....

Read More

4 Cara Mengevaluasi Presentasi Anda

Posted by on Jan 28, 2025 in Articles | 0 comments

Public Speaking Jakarta | Dinilai oleh orang lain tidak pernah mudah. Kita dapat memperbaiki hanya dengan memperbolehkan orang lain yang lebih berpengalaman menilai penampilan kita. Singkirkan harga diri anda, menurut anda bagaimana pembicara terkenal memiliki kemampuan berbicara di depan umum dengan sangat baik ? Pembicara, pengajar, dan...

Read More

3 Cara Membuat Presentasi Yang Menarik, Efektif, dan Efisiens

Posted by on Jan 27, 2025 in Articles | 0 comments

3 Cara Membuat Presentasi Yang Menarik, Efektif, dan Efisiens

Presentasi | Public Speaking “Improving your communication skills can make life more fulfilling on many levels.” – Ibrahim Mustapha Salah satu soft skill yang sangat dibutuhkan terutama dalam dunia kerja adalah kemampuan komunikasi. Banyak perusahaan terutama yang bergerak dalam bidang jasa, dagang, dan juga manufaktur yang dalam...

Read More